Wisata  

Mau Belanja Printer Berkualitas di Bogor? 10 Toko Ini Jawabannya

Avatar
Mau Belanja Printer Berkualitas di Bogor? 10 Toko Ini Jawabannya

www.daytekno.com – Salah satu peralatan komputer yang penting untuk dimiliki adalah printer. Fungsinya untuk mencetak dokumen, gambar, dan sebagainya sangat dibutuhkan untuk melengkapi tugas sekolah, kuliah, atau laporan pekerjaan.

Banyaknya toko komputer saat ini menjadikan bingung untuk memilih tempat yang tepat untuk sekaligus membeli printer selain PC atau laptop. Untuk itu, kami telah menyusun daftar toko printer terbaik di wilayah Bogor sebagai rekomendasi.

Dimana sajakah lokasinya?

1. King Computer

Alamat: Jalan Raya Cikaret, Pabuaran, Pakansari, Cibinong, Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 09.00 – 21.00 (Senin sampai Jumat); 09.00 – 20.00 (Sabtu, Minggu tutup)No Telp: 021 8371 3566Whatsapp: 0877 8647 2802

King Computer adalah salah satu tempat yang tepat untuk membeli printer. Karena di sini tersedia lengkap aneka kebutuhan terkait komputer seperti laptop, sparepart, serta berbagai aksesoris. Produknya baru, dijamin asli dan bergaransi.

Jenis printer yang tersedia adalah dot matrix, inkjet dan laserjet dari merk Canon, Epson, HP. Harganya terjangkau dan barangnya berkualitas. Pelayanannya ramah dan memuaskan.

2. AJC Computer

Alamat: Jl. K S Tubun No.5, Cibuluh, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 08.00 – 22.00 (Senin sampai Sabtu); 09.00 – 22.00 (Minggu)No Telp: 0251 8333 208

Rekomendasi tempat membeli printer di Bogor berikutnya adalah AJC Computer. Di sini melayani penjualan printer sekaligus service. Pelayanan lainnya adalah penjualan laptop baru dan bekas, serta berbagai peralatan dan aksesoris komputer.

Di tempat ini tersedia printer merk HP, Epson, dan lainnya. Jenisnya adalah inkjet untuk kebutuhan mencetak dokumen sehari-hari. Harganya terjangkau. Produknya asli dan bergaransi resmi. Kualitasnya juga terjamin.

Pelayanan service printernya juga memuaskan. Teknisinya ramah dan komunikatif dalam menjelaskan problem atau kerusakan sparepart saat pengecekan sebelum diperbaiki. Biayanya ramah di kantong.

3. New Prima Computer

Alamat: Jalan Achmad Adnawijaya No. 140, Tegal Gundil, North Bogor, Bogor City, West JavaMap: KlikDisiniJam Buka: 09.00 – 17.00 (Senin sampai Jumat); 09.00 – 16.00 (Sabtu, Minggu tutup)No Telp: 0251 857 2528Whatsapp: 0813 8143 4867

Baca Juga;  10 Foto Indahnya Taman Indonesia Kaya Semarang

New Prima Computer telah berdiri selama 20 tahun dalam penjualan perangkat komputer dan service. Toko ini berpengalaman dalam menyediakan produk komputer terbaik terutama printer untuk kebutuhan percetakan.

Koleksi brand printer yang tersedia antara lain HP, Epson, Canon, Brother. Harganya bersaing dan produknya dijamin kualitas terbaik. Barangnya asli dan bergaransi resmi.

Di sini juga menerima service printer. Pelayanannya profesional dan hasilnya memuaskan. Lokasinya strategis, posisinya dekat dengan RS Vania. Sehingga mudah dijangkau.

4. Regenstadt Computer

Alamat: Jl. Babakan Raya No.85, Babakan, Kec. Dramaga, Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 09.00 – 21.00 (Senin sampai Sabtu, Minggu tutup)No Telp: 0251 862 1352

Regenstadt Computer merupakan dealer resmi printer dan tinta merk HP. Namun tersedia juga merk Epson. Produknya baru dan bergaransi resmi. Kualitasnya terjamin. Harganya bersaing dibandingkan di toko lainnya.

Pelayanannya bagus, termasuk jaminan pelayanan purna jualnya. Selain laptop, tempat ini juga melayani perbaikan printer. Pengerjaannya teliti dan profesional. Hasilnya memuaskan. Lokasinya mudah dijangkau, berada di depan telkom Dramaga.

5. Three Jaya Computer

Alamat: Plaza Jambu 2 Lantai Semi Dasar Blok B4 No. 9, Jl. A. Yani, Bantarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 10.00 – 20.00 (Setiap Hari)No Telp: 0856 7263 331Whatsapp: 0856 7263 331

Three Jaya Computer dikenal dengan produknya berupa PC rakitan untuk berbagai kebutuhan pemakaian sesuai spesifikasi. Namun di sini juga menjual aneka jenis printer dan perlengkapannya untuk memenuhi kebutuhan percetakan.

Tersedia printer thermal bluetooth, dot matrix, inkjet, dan laserjet. Brand yang disediakan antara lain Epson, Canon, HP, Iware, Brother, dan lainnya. Tinta, cartridge, dan tinta refill juga tersedia. Produknya berkualitas dan bergaransi.

Harganya terjangkau dan pas di kantong. Pelayanannya ramah dan memuaskan. Toko ini melayani transaksi online lewat Tokopedia untuk kemudahan belanja secara kredit. Update produknya dapat dilihat di IG @threejayacomputer_bogor.

6. Prima Computer & Printer

Alamat: Plaza Jambu Dua LT. Semi Dasar Blok B5 No. 5, Jl. A. Yani, Bantarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 09.00 – 20.00 (Setiap Hari)No Telp: 0852 3561 5111Whatsapp: 0852 3561 5111

Baca Juga;  Daftar Hotel Dengan Bathtub di Surabaya Buat Staycation Dengan Harga Per Malam Mulai Rp480.000

Sesuai namanya, toko ini menjual berbagai jenis laptop dan printer. Merk yang tersedia diantaranya HP, Canon, dan Epson dengan jenis inkjet dan laserjet. Tersedia juga tinta original dan refill dengan kualitas terbaik.

Di sini juga menyediakan printer modifikasi, lengkap dengan peralatannya. Kunjungi tokonya untuk memperoleh info lebih lanjut atau hubungi nomor kontak yang tersedia.

7. Ink-Q

Alamat: Plaza Jambu Dua Lantai Semi Dasar Blok F No. 8, Jl. A. Yani, Bantarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 10.00 – 20.00 (Setiap Hari)No Telp: 0857 7584 5999Whatsapp: 0857 7584 5999

Ink-Q merupakan solusi untuk kebutuhan percetakan. Toko ini menyediakan aneka printer, tinta, refill, serta service. Merk yang tersedia antara lain Canon, Fuji Xerox, Brother, Epson, HP, dan lainnya. Jenisnya cukup lengkap.

Pilihan tinta original maupun infus juga cukup lengkap untuk berbagai tipe printer. Kualitasnya terjamin. Hasil refill tintanya juga bagus dan awet. Urusan service juga bisa diandalkan. Pengerjaannya cepat dan hasilnya memuaskan.

Harganya terjangkau dan biaya service-nya murah. Semua produknya bergaransi. Cek IG @inkqtinta untuk mengetahui hasil pekerjaan service serta info produk yang dijual.

8. Inkjexi Refill Service Center

Alamat: Jl. Cilendek, Cilendek Barat, Kec. Bogor Barat, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 08.00 – 20.00 (Senin sampai Sabtu); 11.00 – 17.00 (Minggu)No Telp: 0857 2269 0098Whatsapp: 0857 2269 0098

Inkjexi menawarkan pelayanan service dan penjualan printer baru dan bekas (second). Tempat ini juga menyediakan berbagai sparepart alat cetak untuk mengganti yang sudah rusak.

Merk printer yang tersedia antara lain Canon, Epson, dan lainnya. Kualitasnya terjamin dan bergaransi. Inkjexi juga menjual aneka tinta, toner, dan cartridge orinial maupun hasil infus/refill dari berbagai merk.

Semua produknya dijamin bagus dan terpercaya. Harganya juga terjangkau dan tidak memberatkan. Toko ini menyediakan transaksi online melalui Tokopedia untuk kemudahan belanja secara kredit dan pesan antar.

Baca Juga;  15 Hotel Murah dengan Fasilitas Lengkap di Jepara, Harga Mulai Rp.184.000

9. MBC Printing Solution

Alamat: Plaza Jambu Dua Lantai Semi Dasar Blok A7 No. 4, Jl. A. Yani Bantarjati, Kec. Bogor Utara, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 10.00 – 19.00 (Senin sampai Sabtu); 10.00 – 21.00 (Minggu)No Telp: 0856 7333 661Whatsapp: 0856 7333 661

Solusi untuk kebutuhan peralatan cetak terbaik lainnya adalah MBC Printing Solution. Toko ini melayani penjualan printer, service, refill, penjualan tinta dan toner, serta modifikasi. Produk yang dijual cukup lengkap.

Brand yang tersedia adalah HP, Epson, dan Canon dengan jenis inkjet dan laserjet. Harganya cukup terjangkau dan sesuai dengan kualitas produknya. Pilihan tinta, toner, dan cartridge-nya juga lengkap sesuai jenis printer yang digunakan.

Semua produknya merupakan kualitas terbaik, asli dan bergaransi resmi. Pelayanannya baik dan informatif. Klaim garansi juga ditangani dengan baik. Recommended dan terpercaya.

10. JessPrint

Alamat: Jl. Raya Cibeuruem, Mulyaharja, Kec. Bogor Selatan, Kota Bogor, Jawa BaratMap: KlikDisiniJam Buka: 08.00 – 20.00 (Senin sampai Jumat); 08.00 – 16.00 (Sabtu, Minggu tutup)No Telp: 0896 7511 7955Whatsapp: 0896 7511 7955

Dengan pengalaman selama 10 tahun lebih, Jessprint merupakan salah satu tempat service yang tepat untuk dikunjungi apabila printer di rumah atau kantor bermasalah. Pengerjaannya cepat. Hasilnya memuaskan dan tidak rewel lagi.

Teknisinya ramah dan informatif untuk diajak konsultasi. Enaknya lagi, service printer ini bisa dipanggil ke rumah. Respons via whatsapp cepat. Tempat ini juga menyediakan berbagai jenis tinta, toner, dan cartridge untuk laserjet dan inkjet.

Refill tinta dan modifikasi printer juga bisa dilakukan. Pelayanannya terbaik dan terpercaya. Recommended.

Itulah toko printer pilihan kami sebagai rujukan saat akan membeli printer atau melakukan perbaikan. Agar mendapatkan produk dan pelayanan terbaik serta awet digunakan. Jika ada pilihan lain, silakan tulis di kolom komentar.

Selamat berbelanja.